Berbicara Tentang Hidayah

Oleh: Tia Fitriani Arif*

Hidayah merupakan perkara yang paling penting dalam kehidupan manusia. Betapa tidak, hidayah adalah sebab utama keselamatan dan kebaikan hidup manusia di dunia dan akhirat. Sehingga barangsiapa yang dimudahkan oleh Allah Ta’ala untuk meraihnya, maka sungguh dia telah meraih keberuntungan yang besar dan tidak akan ada seorangpun yang mampu mencelakakannya.

Allah Ta’ala berfirman:

مَنْ يَهْدِ اللَّهُ فَهُوَ الْمُهْتَدِي وَمَنْ يُضْلِلْ فَأُولَئِكَ هُمُ الْخَاسِرُونَ

“Barangsiapa yang diberi petunjuk oleh Allah, maka dialah yang mendapat petunjuk (dalam semua kebaikan dunia dan akhirat); dan barangsiapa yang disesatkan Allah, maka merekalah orang-orang yang merugi (dunia dan akhirat)” (QS al-A’raaf:178)

Hidayah  adalah sebuah petunjuk yang Allah Ta'ala berikan kepada manusia. Sebuah hidayah tidak  bisa  kita dapatkan dengan bgitu saja, kita harus berusaha mencari  hidayah tersebut jangan lah hanya menunggu datngnya sebuah hidayah.

Imam Ibnu Katsir berkata: “kalaulah bukan karena kebutuhan seorang mukmin di siang dan malam untuk memohon hidayah maka Allah tidak akan memerintahkan hal itu kepadanya. Karena sesungguhnya seorang hamba di setiap waktu dan keadaan sangat membutuhkan (pertolongan) Allah Ta’ala untuk menetapkan dan meneguhkan dirinya di atas hidayah-Nya, juga membukakan mata hatinya, menambahkan kesempurnaan dan keistiqamahan dirinya di atas hidayah-Nya.

Sungguh seorang hamba tidak memiliki (kemampuan memberi) kebaikan atau keburukan bagi dirinya sendiri kecuali dengan kehendak-Nya, maka Allah Ta’ala membimbingnya untuk (selalu) memohon kepada-Nya di setiap waktu untuk menganugerahkan kepadanya pertolongan, keteguhan dan taufik-Nya. Oleh karena itu, orang yang beruntung adalah orang yang diberi taufik oleh Allah Ta’ala.

* Pelajar dari Kabupaten Bengkalis

Ingin berkontribusi sebagai penulis? kirim tulis terbaik anda ke hadissoft[at]gmail[dot]om

COMMENTS

Name

akhlaq,6,Aqidah,25,Berita,2,biografi,19,Buku,11,dakwah,46,Dayah,11,Doa,12,Download,11,Dunia Muslim,18,ebook,11,Fiqih,114,gerhana,15,Ibadah,44,Infografik,7,Islam,61,jamaah,1,Jinayah,1,Jumat,41,khutbah,41,Kisah,20,LGBT,1,Masjid,15,Mazhab,1,Motivasi,209,Muamalah,12,Nikah,55,PELAJAR,5,Perpustakaan,34,Puasa,12,quote,3,quran,2,qurban,1,Ramadhan,12,santri,13,sejarah,24,Shalat,18,Syar'i,1,Tafsir,8,Tarawih,26,Thaharah,5,tokoh,11,Ulama,2,Video,56,Warisan,11,
ltr
item
Catatan Fiqih: Berbicara Tentang Hidayah
Berbicara Tentang Hidayah
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgNmW5-b-kR4O_4Jpo3kT23X_DqbG2w0161QMURrFbl7092ZtW3zTNb0Skys57Iq6n2FiQD65VY2X-ED6fsdbtlovow0-Sq7_pp6F0F15zy2NW18bty7OUH91qmYT518XXztpixlEr8FKY/s640/Catatanfiqihdotcom_20161017131416983.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgNmW5-b-kR4O_4Jpo3kT23X_DqbG2w0161QMURrFbl7092ZtW3zTNb0Skys57Iq6n2FiQD65VY2X-ED6fsdbtlovow0-Sq7_pp6F0F15zy2NW18bty7OUH91qmYT518XXztpixlEr8FKY/s72-c/Catatanfiqihdotcom_20161017131416983.jpg
Catatan Fiqih
https://www.catatanfiqih.com/2016/10/gghhh.html
https://www.catatanfiqih.com/
https://www.catatanfiqih.com/
https://www.catatanfiqih.com/2016/10/gghhh.html
true
7393550621511658776
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content