Tidak Mampu Bayar Kontan, Mahar Bisa Cicilan

Tidak Mampu Bayar Kontan, Mahar Bisa Cicilan

Oleh: Saiful Hadi

Para ulama fiqih telah panjang lebar menguraikan perihal mahar dalam kitab-kitab mereka. Mahar merupakan kewajiban yang harus diberikan oleh suami kepada istri tatkala ia menikahinya. Pemberian mahar ini bisa dilakukan secara tunai dan disebutkan saat akad nikah berlangsung, namun dapat juga dibayar sebagian dulu atau dengan kata lain secara cicilan. 

Nikah dengan mahar yang statusnya masih nyicil tetap sah dan tidak menjadi aib bagi para suami. Menurut para ulama fiqih, selama mahar tersebut belum dilunasi, maka makhruh bagi suami untuk menjimak istrinya, hal ini sebagaimana uraian dalam kitab Mughnil Muhtaj berikut:

.ويسن أن لا يدخل بها حتى يدفع اليها شيأ من الصداق خروجا من خلاف من أوجبه. مغني المحتاج (220 / 3)

Disunnahkan agar suami tidak menjimak dengan istri sehingga memberikan sebagian mahar, disunnahkan tersebut karena keluar dari yang mewajibkan menyebut mahar saat aqad. (Mughnil Muhtaj, Hal. 220 Juz 3)

Senada dengan Mughnil Muhtaj, dalam I'anatut Thalibin juga menyatakan demikian :

ويسن أيضا أن لا يدخل بها حتى يدفع شيئا من الصداق خروجا من خلاف من أوجبه إعانة الطالبين  (347 / 3)

Disunnahkan juga agar suami tidak menjimak istri sehingga memberi sebagian mahar, disunnahkan tersebut karena keluar dari pendapat yang mewajibkan menyebutkan mahar disaat aqad (I'anatut Thalibin, hal. 347 juz 3)

Dari uraian diatas menjadi jelas bahwa tidak ada masalah biarpun mahar belum lunas, beranjak dari keterangan ini sebenarnya menjadi solusi bagi calon suami yang belum mampu membayar secara kontan kewajiban mahar yang telah ditetapkan oleh calon istri, sehingga dengan demikian perihal mahar tidak menjadi ganjalan dalam melanjutkan prosesi pernikahan, jika tidak mampu dibayar kontan maka boleh secara cicilan. Bukankah mempermudah nikah itu lebih baik guna menghindari terjadi hal-hal yang melanggar ketentuan syariat.

Short link > http://bit.ly/maharcicilan

COMMENTS

Name

akhlaq,6,Aqidah,25,Berita,2,biografi,19,Buku,11,dakwah,46,Dayah,11,Doa,12,Download,11,Dunia Muslim,18,ebook,11,Fiqih,114,gerhana,15,Ibadah,44,Infografik,7,Islam,61,jamaah,1,Jinayah,1,Jumat,41,khutbah,41,Kisah,20,LGBT,1,Masjid,15,Mazhab,1,Motivasi,209,Muamalah,12,Nikah,55,PELAJAR,5,Perpustakaan,34,Puasa,12,quote,3,quran,2,qurban,1,Ramadhan,12,santri,13,sejarah,24,Shalat,18,Syar'i,1,Tafsir,8,Tarawih,26,Thaharah,5,tokoh,11,Ulama,2,Video,56,Warisan,11,
ltr
item
Catatan Fiqih: Tidak Mampu Bayar Kontan, Mahar Bisa Cicilan
Tidak Mampu Bayar Kontan, Mahar Bisa Cicilan
Nikah dengan mahar yang statusnya masih nyicil tetap sah dan tidak menjadi aib bagi para suami. Menurut para ulama fiqih, selama mahar tersebut belum dilunasi, maka makhruh bagi suami untuk menjimak istrinya,
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiu5f8Fiyy_2u5MnPdbchse-F2o0AZQMRJJKanSryNrMMsn9G314VgYjbK2lSfw6oP2keFwI9Ck5bG6Sxqtf3vBhbJVtKZG6lpiazD4D8vlkfLbedr2g9SmdBaQ-6MujHoDSP3292o6CmY/s640/mahar+cicilan.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiu5f8Fiyy_2u5MnPdbchse-F2o0AZQMRJJKanSryNrMMsn9G314VgYjbK2lSfw6oP2keFwI9Ck5bG6Sxqtf3vBhbJVtKZG6lpiazD4D8vlkfLbedr2g9SmdBaQ-6MujHoDSP3292o6CmY/s72-c/mahar+cicilan.jpg
Catatan Fiqih
https://www.catatanfiqih.com/2019/07/tidak-mampu-bayar-kontan-mahar-bisa.html
https://www.catatanfiqih.com/
https://www.catatanfiqih.com/
https://www.catatanfiqih.com/2019/07/tidak-mampu-bayar-kontan-mahar-bisa.html
true
7393550621511658776
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content